Form Pencatatan Perselisihan Hubungan Industrial kepada Disnaker

Contoh surat permohonan atau pencatatan perselisihan hubungan industrial kepada kantor Disnaker setempat.

Apabila perundingan bipartit dalam rangka penyelesaian perselisihan hubungan industrial tidak mencapai perdamaian -gagal-, dengan melampirkan fotokopi daftar hadir dan risalah perundingan bipartit, anda telah memenuhi syarat mencatatkan atau mendaftarkan perselisihan hubungan industrial yang anda alami kepada Kepala Disnaker setempat dengan berpedoman pada form berikut ini.



TOPIK POPULER

Contoh Kesimpulan Penggugat di PHI

Contoh Surat Permohonan Perundingan Bipartit Pertama (I) oleh Pekerja

Contoh Surat Kuasa Bipartit dan sekaligus Mediasi Memakai Pengurus Serikat Pekerja/Serikat Buruh

Contoh 2 Kontra Memori Kasasi di PHI

Replik | Contoh di Pengadilan Hubungan Industrial

Pasal 156 UU 13/2003 tentang Ketenagakerjaan Jo. UU 6/2023 (Cipta Kerja)

Jawaban | Contoh di Pengadilan Hubungan Industrial

UMP Lampung 2024 (Pdf) dan UMK 15 Kabupaten/Kota di Lampung

Tata Cara Melakukan Perundingan Bipartit Hubungan Industrial